Miris, IRT Meninggal Diduga Korban Tabrak Lari

PATI, ZonaSatu– Seorang ibu rumah tangga JM (46) warga Desa Tondo Mulyo, Kecamatan Jakenan, Kabupaten Pati dikabarkan meninggal dunia setelah diduga menjadi korban tabrak lari.

Korban diketahui meninggal dunia akibat luka berat di bagian kepala. Kasus kecelakaan ini sendiri masih dalam penanganan pihak Kepolisian.

Kapolsek Jakenan, Akp Sudadi, mengatakan kecelakaan yang mengakibatkan korban meninggal ini terjadi di Jalan guyangan-glonggong, tepatnya di desa Tondomulyo, Jakenan, Kabupaten Pati, pada kamis (6/10/2022) pukul 18.00 WIB .

Baca Juga :   Diusung Gerindra Sebagai Capres, Pastikan Cawapres Diambil Dari Partai Islam

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.