Dewan Sebut Harga Garam untuk Stabil Sangat Sulit

Menurut Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Kabupaten Pati, wilayah pesisir menjadi kawasan yang menghasilkan garam.

Berbagai pelaku usaha mulai dari petambak serta industri pengolahan garam banyak ditemukan, baik kecil
maupun besar.

Pembina Mutu Hasil Kelautan dan Perikanan DKP Kabupaten Pati, Ari Wibowo menyebut jika produksi garam di Kabupaten Pati melimpah.

Total jumlah garam yang mampu dihasilkan oleh petambak sejauh mencapai 171.064,31 ton.(ADV/N3)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.