Support Persipa Dari Perusahaan Pati Masih Minim

“Dari Perusahaan Garuda katanya akan memberi makanan konsumsi dan ngasih Rp 50 juta tapi belum ditransfer, padahal nama Garuda sudah ditulis di jersey Persipa ketika kita main dengan Persijap,”Singgungnya.

Untuk pertandingan Liga 2 nanti akan mulai jalan pada 30 Agustus, sehingga yang menjadi harapan, Lanjut Joni, perusahaan-perusahaan di Kabupaten Pati mau berkontribusi mensupport tim kebanggaan masyarakat Kabupaten Pati dan menyokong pendanaan Persipa untuk mengarungi liga 2 nasional.

“Perjuangan ini berat butuh 71 tahun dan kita terbuka untuk siapa saja yang ingin masuk, silahkan. Kita jual sahamnya untuk kepentingan Persipa,”Cetusnya.
(Ws:01/RedZ1)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *