Polresta Pati Siapkan 4 Pos Pengamanan Lebaran

PATI, zonasatu.net– Perayaan Hari Raya Idul Fitri 1444 H/2023 kali ini akan menjadi perhatian tersendiri. Hal itu menyusul lantaran para pemudik yang akan pulang ke kampung halamannya akan mengalami lonjakan.

KBO Polresta Pati Ipda Muslimin mengatakan, Pihaknya saat ini telah menyiapkan 4 pos pengamanan yang nantinya untuk memantau arus mudik dan balik menjelang lebaran.

Baca Juga :   Gadaikan Mobil, Kades Di Juwana Ini Dilaporkan Polisi

“Arus mudik tahun ini (2023, red), berbeda dari tahun kemarin, karena dipastikan tahun ini akan mengalami lonjakan yang signifikan, karena tahun ini covid 19 sudah berkurang.”Ungkapnya kemarin.

Dikatakan, Untuk 4 pos yang disiapkan diantaranya Pos Pam Jalan Pati-Kudus Km 7 tepatnya di depan pabrik 2 kelinci, Pos Pam di Jalan Kol Sunandar atau tepatnya di depan GOR Pati yang juga sebagai Pos Utama, Pos Pam Juwana tepatnya di alun-alun Juwana, jalan Pati-Rembang km 12, dan Pos Terpadu yang berada di Terminal kembang Joyo Pati.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.