Pembuatan Sertifikat Halal Masih Ada Kendala, Sri Wulan Akan Adukan Ke Kementrian

PATI, zonasatu.net || Pembuatan sertifikasi halal bagi produk-produk yang dibutuhkan oleh konsumen itu sangat perlu. Hal itu agar ada nilai tambah dan membuat para pembeli nyaman.

Namun, sejauh ini masih banyak yang mengabaikan apa fungsi dari sertifikasi halal tersebut.

Hal ini disampaikan Anggota DPR RI Sri Wulan saat memberikan sosialisasi bersama Kementrian Agama (Kemenag) Pati Jumat (8/12/2024) di hotel New Merdeka Pati.

Baca Juga :   Begini Pesan Polres Blora, Soal Adanya Isu Penculikan Anak

Menurutnya, Produsen harus bisa sadar diri untuk mendaftarkan sertifikasi halal terhadap produknya, karena itu sangat penting, dan bisa meyakinkan konsumen.

“Dengan adanya pendamping P3H dari Kemenag, nantinya bisa terus memberikan sosialisasi, bagaimana caranya membuat sertifikasi halal terhadap produknya,”kata Wulan.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.