Ketua DPRD Targetkan Perda Pesantren Selesai Awal Maret 2023

PATI, zonasatu.net- Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pati Ali Badrudin menegaskan untuk Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Pondok Pesantren dipastikan akan selesai pada Maret 2023 mendatang.

Hal ini disampaikan Ali usai menggelar rapat paripurna di ruang sidang kantor DPRD Kabupaten Pati Kamis (9/2/2023).

Menurut Ali, Pihaknya telah melakukan rapat internal untuk pembentukan pansus yang terdiri dari gabungan komisi untuk membahas ranperda pengembangan pesantren.

Baca Juga :   Usulan Program PTSL ke BPN Gratis, Pegawai Dilarang "Pungut"

“Tadi juga dilakukan rapat internal tentang pembentukan pansus atau gabungan komisi DPRD untuk membahas ranperda pengembangan pesantren,”Ujarnya.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.