Keluarga Besar SSB Bina Taruna Berbagi Takjil, Rifai : Bersedekah Di Bulan Ramadhan

HALUT, zonasatu.net || Keluarga Besar Sekolah Sepak Bola (SSB) Bina Taruna Desa Togawa Kecamatan Galela Selatan, Halmahera Utara berbagi takjil jelang berbuka puasa.

Bagi-bagi takjil sasarannya masyarakat yang melintas di Jalan raya Desa Togawa, depan Kantor Koramil Galela, Minggu (16/3/2025).

Kegiatan dalam bulan penuh Berqah ini dilakukan dengan tujuan untuk berbagi aneka macam menu buka puasa.

Baca Juga :   Perpanjangan Masa Jabatan Kades Belum Jelas

“Berbagi takjil ini untuk menjalin tali silaturahmi antar sesama di bulan penuh rahmat,” kata pembina SSB Bina Taruna Abd Rifai Sadoki.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.