Pertandingan Sepak Bola Liga Santri Memperebutkan Piala Kasad 2022 Resmi Dibuka

“Iven ini sangat bagus, karena yang biasanya sepakbola dilaksanan oleh non santri, namun kali ini santri bisa ikut serta dalam ajang pertandingan sepak bola liga santri,”Katanya.

Selain itu, dengan adanya bibit- bibit muda dari kalangan santri khususnya di kabupaten Pati, nantinya bisa mampu menembus kancah Jawa Tengah bahkan hingga ke tingkat nasional.

Baca Juga :   Cegah Terjadinya Banjir, Satgas Yonarhanud 3/Yby Pos Koki Lede Bersihkan Saluran Air

“Saya berharap ini bisa jadi ajang mencari bakat di kalangan santri, untuk bisa melahirkan bibit-bibit muda di dunia olahraga sepak bola,”Jelas Jumani yang juga sebagai Ketua Askab PSSI Pati.

Diketahui, dalam seleksi pertandingan sepak bola ini diikuti tiga tim yaitu mathole’ fc dari ponpes mathali’ul fallah, psyq fc dari pondok tahfidz yanbu’ul qur’an serta bahrul ulum fc dari ponpes bahrul ulum, kick-off akan dilaksanakan 20 juni 2022 bertempat di stadion Joyo Kusumo Pati.

Baca Juga :   Dampak Curah Hujan, Harga Garam Masih Tinggi

Sementara untuk jadwal pertandingan yaitu laga pembuka dilaksanakan pada senin siang psyq fc vs mathole’ fc kemudian pertandingan kedua pada 21 mathole’ fc vs bahrul ulum fc dan pertandingan terakhir pada 22 bahrul ulum fc vs psyq fc
(**/RedZ1)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.